Best Seller

Teknologi Sederhana untuk Pembelajaran Geografi

Availability: Out of stock

Rp48.000

Spesifikasi

Bookpaper
Cetakan Pertama, 2025
vi + 62 halaman
13.5 x 20 cm

Stok habis

Kategori:

Buku Teknologi Sederhana Untuk Pembelajaran Geografi ini hadir di sidang pembaca untuk memberikan inspirasi dalam membantu pembaca terutama guru geografi dalam pembelajaran geografi. Buku ini hadir agar pembaca dan guru geografi memiliki referensi dalam mengajar dengan pendekatan teknologi sederhana.

Dalam era globalisasi, murid abad 21 sangat dekat dengan teknologi. Buku ini bertujuan untuk memberikan wawasan yang komprehensif kepada guru dalam pengembagan media pembelajaran meskipun secara spesifik teknologi digital yang digunakan dalam buku ini hanya melengkapi apa yang sudah dilakukan guru dalam pembelajaran. Dengan penulisan yang ringan, buku ini diharapkan dapat menjadi referensi bagi mahasiswa geografi calon guru, akademisi, dan tentunya guru geografi.

Buku ini tentu saja menjadi penting dan memperkaya pemahaman dalam dunia pengajaran terutama di bidang pendidikan geografi. Semoga buku ini dapat memberikan manfaat dan menjadi inspirasi bagi guru-guru. .UNJ Press sebagai penerbit sangat mengapresiasi dengan hadirnya buku ini.

Loading...